Search

Londfesh⚓

Sebuah Mimpi, Cerita, dan Harapan

Category

Jejak Langkah

Kisi-Kisi PAT 2019/2020 (Komunikasi Bisnis-X BDP)

Assalamu’alaikum wr wb. Salam semangat dan salam sejahtera bagi kita semua, anak-anak Bpk kelas X BDP. Ada beberapa hal yang akan Bpk sampaikan terkait agenda PAT yang akan dilaksanakan secara daring (online) pada tanggal 04 Juni sampai dengan 12 Juni... Continue Reading →

Hi Fudoari!

Teruntuk sahabatku yang kini tengah jauh di mata namun kuupayakan tetap dekat di hati. Ketahuilah bahwa ribuan jam pernah telah kita lalui sama-sama dengan payah, peluh, bahkan air mata. Kamu yang hadir tanpa diminta, dirimu yang paham sementara sekitar enggan,... Continue Reading →

Kamu sedang apa, Nak?

Terimakasih, telah mengenalkanku pada Bung. Pada suatu kali aku mendapatkan kesempatan untuk memotivasi siswa-siswi Sekolah Lanjutan Tingkat Atas (SLTA), khususnya SMK di wilayah Jakarta Selatan. Dalam sebuah ruangan kelas salah satu SMK Negeri yang berisi sekitar empat puluhan murid kelas... Continue Reading →

Pernahkan kamu iri pada diri sendiri?

Kapan terakhir kamu merasa iri? Kemarin? Tadi malam? atau saat ini... Iri. Mungkin sejak kecil masing-masing dari kita sudah mengenal dan bahkan sering merasakan apa itu yang disebut rasa iri. Sejak kecil, terlebih dalam lingkungan pertama kita yakni keluarga, iri... Continue Reading →

Sudah menjadi Guru

Cita-cita itu harus membahagiakan, memuliakan, dan mencukupkan. Alhamdulillah, officially nama dan pekerjaanku di KTP telah berubah. Ya, ada title-nya walau hanya-S.Pd (semoga kelak bisa nambah, amiin) dan pekerjaan telah berubah setelah sebelumya sebagai pelajar/mahasiswa kini pekerjaanku as guru. Seneng sih, walaupun... Continue Reading →

Seteguk Hikmah dalam Segelas Air

Air putih itu sehat. Jika kebutuhan air dalam tubuh terpenuhi dengan baik, maka metabolisme tubuh akan berjalan teratur sesuai ritmenya. Banyak orang mengalami masalah klasik tentang cakupan air dalam tubuh. Bukan tanpa sebab, rutinitas yang berlebih, kurangnya perhatian cukup untuk... Continue Reading →

Berjalanlah, bahagialah …

Mungkin, bagi beberapa orang berjalan adalah sesuatu yang menyebalkan, melelahkan, dan tidak menarik. Tapi, cobalah untuk menukar-balik stigma tersebut. Aku membuktikannya. Entah sejak kapan aku terbiasa merasa bahagia saat berjalan. Bukan berjalan dalam rumah, tapi berjalan-jalan menyusuri trotoar dari sekedar... Continue Reading →

Create a website or blog at WordPress.com

Up ↑